Home
›
kuliah
›
Pengelolaan Strategi Sistem Informasi
Pengelolaan Strategi Sistem Informasi
Pengelolaan Strategi Sistem Informasi
Tantangan Pengelolaan TI
- Perubahan teknologi (TI) semakin cepat.
- Aplikasi dan data semakin banyak overload informasi.
- Perkembangan bisnis yang semakin sadar teknologi.
- Perubahan bisnis semakin kompleks dan penuh tantangan (mis: kenaikan harga menuntut efisiensi dsb)
Pengelolaan TI
- Merupakan Struktur dan Proses.
- Berupa Aturan dan Kebijakan.
- Bagian dari kerangka Good Corporate Governance (accountability & transparency) khususnya bidang TI.
- Memaksimalkan pemanfaatan TI (terutama optimalisasi sumber daya yang tersedia) untuk pencapaian tujuan organisasi.
- Bentuk tanggungjawab pihak top management thd keselarasan Strategi TI dan Strategi Bisnis.
Fokus Pengelolaan TI
- Distribusi pengambilan keputusan ==> dalam kerangka pengelolaan TI.
- Aturan dan prosedur dalam pembuatan serta monitoring kebijakan terkait dengan pengembangan TI pada suatu organisasi.
Apa Saja Yang Akan Dikelola
- IT infrastructure.
- IT technical skills.
- IT development.
- Cost-effective IT operations.
Kemungkinan Kegagalan Implementasi TI
- Technical failure
- Data failure.
- User failure.
- Organizational failure.
- Failure in business environment.
Aset Utama Perusahaan
- Sumber Daya Manusia
- Aset Keuangan
- Aset Fisik
- Kekayaan Intelektual
- Aset informasi (termasuk TI)
- Aset berupa relasi (pelanggan, partner, dll)
Kemampuan Dasar Pengelola TI
- Berperan sebagai PEMIMPIN
- Mampu mengelola dan mengalokasikan sumberdaya.
- Mampu berkomunikasi dengan seluruh lini yang ada.
- Memiliki sifat sebagai seorang entrepreneur.
- Mampu berkomunikasi dengan lingkungan luar perusahaan.
- Mampu memonitor dan mengikuti perkembangan bisnis yang terjadi
Emoticon